Pengantar
Sistem Informasi Geografis (Geographic Information System) yang selanjutnya akan disebut SIG merupakan sistem informasi berbasis komputer yang digunakan untuk mengolah dan menyimpan data atau informasi geografis (Aronoff, 1989). SIG merupakan alat penting untuk membantu perusahaan membuat keputusan analitis yang sukses, berkaitan dengan lokasi. Sistem informasi geografis menyimpan dan memperlihatkan informasi yang dapat dihubungkan dengan lokasi geografis. Sebagai contoh toko eceran, bank, toko makanan, pompa bensin, dan percetakan dapat menggunakan file yang telah diberikan kode secara geografis dari SIG untuk melakukan analisis demografis (Heizer dan Render).
Materi
Materi Regular Training Sistem Informasi Geografis Dasar terdiri dari 50 Jam Pelajaran (JP) dengan rincian materi:
- Konsep Dasar GIS
- Pengenalan Arc Catalog dan ArcGIS
- Struktur Data
- Data Tabular dan Query Dasar
- Spatial referencing
- Data entry and editing
- Spatial queries
- Spatial analysis dengan data vector
- Spatial data visualization
- PengenalanDasar GPS dan Drone
Hasil yang diharapkan
- Peserta pelatihan dapat mengenal dan menguasai prinsip-prinsip Sistem Informasi Geografis (SIG) dengan menggunakan software ArcGIS atau QGIS
- Peserta pelatihan akan mempunyai kemampuan untuk membuat dan mengelola data spasial serta peta digital. Data spasial tersebut berguna dalam pengambilan berbagai keputusan seperti perencanaan, proyek di lembaga/institusi, pemetaan khususnya dalam konteks perencanaan dan pengelolaan SDA.
- Peserta pelatihan diharapkan dapat mengenal dan menggunakan GPS dan Drone secara dasar.
Syarat Peserta
- Minimal lulusan Diploma 3
- Dapat mengoperasikan komputer dengan sistem operasi MS Windows
- Dapat mengoperasikan MS Office seperti MS Word dan Excel
- Mengerti tentang database seperti MS Access
Waktu Diklat
Pelatihan Sistem Informasi Geografis Dasar diadakan selama 6 hari pada tanggal:
- 10 – 15 Februari 2025
- 19 – 24 Mei 2025
- 14 – 26 Juli 2025
- 22 – 27 September 2025
- 3 – 8 November 2025
- 8 – 13 Desember 2025
Tenaga Pengajar
- Prof. Trias Aditya K.M., S.T., M.Sc., Ph.D., IPU
- Dr. Eng. Ir. Purnama Budi Santosa, ST., M.App.Sc., IPM.
- Dr. Ir. Bilal Ma’ruf., S.T., M.T
- Dr. Ir. Arif Wismadi, M.Sc.
- Dr. Taufik Hery Purwanto, M.Si.
- Dr. Ir. Arif Wismadi, M.Sc.
- Dr. Barandi Sapta Widartono, S.Si., M.Si., M.Sc.
- Dr. Iswari Nur Hidayati, S.Si., M.Sc
- Totok Wahyu Wibowo, S.Si., M.Sc
- Candra Sari Kartika Djati, M.Sc.
- Febrian Fitryanik Susanta, S.T., M.Eng
- Alfiatun Nur Khasanah, S.Si., M.Sc
- Hendy Fatchurohman, S.Si., M.Sc.
- Bakhtiar Alldino Ardi Sumbodo, S.Si., M.Cs.
- Sa’duddin, S.Si., M.B.A., M.Sc.
- Agus Kuntarto, S.Si.
- Iqbal Hanun Azizi, S.T
Biaya Pelatihan
- Rp. 8.000.000,-/peserta, dengan jumlah peserta minimal 6 orang, maksimal 24 orang
- Biaya belum termasuk penginapan
Fasilitas
Sertifikat, Bahan ajar, Snack dan Makan selama kegiatan Pelatihan.
Tempat Pelaksanaan Pelatihan
PUSTRAL-UGM
Formulir Pendaftaran
Peserta yang berminat mengikuti dapat mengisi formulir pendaftaran pada link http://ugm.id/diklatpustral
Biaya pendaftaran bisa ditransfer melalui billing yang akan diterbitkan setelah melakukan registrasi.
Informasi dan Pendaftaran
Kasiri
Telp./WA :+62 811-2512-987
+62 83877095714
Email: diklat.pustral@ugm.ac.id
Pusat Studi Transportasi dan Logistik (PUSTRAL) Universitas Gadjah Mada
Jl. Kemuning M-3, Sekip, Sleman, D.I Yogyakarta
Web: pustral.ugm.ac.id
E-mail: pustral@ugm.ac.id
Facebook: https://www.facebook.com/pustralugm
Twitter: @pustralugm
Instagram: pustral_ugm
Youtube: pustralugm
Telp: +62 (274) 556928, 563984, 6491075
Fax: +62 (274) 552229